Pilih pake Masker atau Push Up, Satlantas Kukar disiplinkan warga
Satlantas Kukar – Pada masa ini seakan masyarakat telah terbiasa dengan kehidupan bersosialisasi versi adaptasi kebiasaan baru. Penggunaan masker, penerapan pembatasan jarak atau yang sering disebut phisical distancing serta penggunaan hand sanitizer dirasa telah menjadi suatu kebiasaan yang melekat pada pribadi masing masing individu. Namun walau demikian tidak sedikit masih terdapat orang orang yang tidak […]
Pilih pake Masker atau Push Up, Satlantas Kukar disiplinkan warga
Satlantas Kukar – Pada masa ini seakan masyarakat telah terbiasa dengan kehidupan bersosialisasi versi adaptasi kebiasaan baru. Penggunaan masker, penerapan pembatasan jarak atau yang sering disebut phisical distancing serta penggunaan hand sanitizer dirasa telah menjadi suatu kebiasaan yang melekat pada pribadi masing masing individu. Namun walau demikian tidak sedikit masih terdapat orang orang yang tidak […]
Polwan Satlantas Kukar terus lawan covid-19
Satlantas Kukar-Kembali Polwan Kota raja hari ini tanggal 18 Nopember 2020 melaksanakan Sosialisasi pencegahan Covid-19. Sosialisasi berupa penyuluhan menggunakan sarana mobil Penling yang berisi himbuan penggunaan masker dan penerapan phisical distancing. Dipimpin oleh Aipda Umi Setyani pelaksanaan sosialisasi ini dilakukan di 3 titik jalan protocol Kabupaten Kutai Kartanegara. ketiga titik tersebut antara lain : Simpang […]
Jembatan Dondang retak, Polsek Muara jawa siaga
Satlantas Kukar – Minggu tanggal 15 Nopember 2020 warga Kecamatan Muara jawa dibuat resah atas kejadian retaknya jembatan dondang. Jembatan sepanjang 840 meter yang menghubungkan wilayah kecamatan sanga sanga dan Muara jawa ini terlihat mengalami keretakan setelah diduga terhantam tongkang berisi batu bara yang hanyut tanpa tugboat pada pukul 22.15 waktu setempat. Polsek Muara jawa […]